Dekorasi Rumah


Batik Kawung "Hidupkan" Suasana pada Kamar Bertema Cokelat

Wallcover bermotif batik kawung, membuat kamar cokelat ini tak lagi tampil sederhana. Kehadirannya memberikan sentuhan etnik pada kamar tidur modern ini. Cantik sekali!



Lemari Pakaian Yang Menyerupai Dinding

 Sepintas lalu, seperti dinding yang menonjol. Setelah digeser, ternyata sebuah lemari! 

 

 

 

 

 

Desain Kamar Tidur Anak untuk Putri Anda

Si kecil pemilik kamar manis ini adalah penyuka tokoh-tokoh putri di cerita-cerita dongeng. Tak heran dekorasi kamarnya pun dibuat seperti kamar putri.

 

 



Menikmati Pemandangan Kota dari Ruang Makan

Bersantap ditemani pemandangan kota, siapa tak suka? Ini tidak hanya bisa dinikmati di resto di gedung bertingkat, tapi juga dari ruang makan di sebuah unit apartemen. 

 

 

 

    Makan di Halaman Belakang Yuk!!

 Bagi Anda yang pernah berkunjung ke restoran sunda, makan di saung tentu tak asing lagi. Seru bukan, makan dikelilingi tanaman yang menyegarkan? Ambil inspirasi dari sana, yuk.

 


Ruang Makan Mungil: Biar Kecil Tetap Gaya

Ruang makan ini terletak di belakang ruang tamu. Suasananya nyaman, sosoknya atraktif. Walaupun tidak terlalu besar, ruangan ini ditata penuh gaya.







Inspirasi Sederhana untuk Ruang Tamu Mungil (1)

Semakin jarangnya tamu berkunjung ke rumah membuat beberapa orang meniadakan ruang tamu dari layout rumahnya, dan menggantikannya dengan ruang keluarga. 

 

 

 Inspirasi Sederhana untuk Ruang Tamu Mungil (2) 

Ruang tamu yang menyatu dengan ruang makan jadi ajang yang tepat untuk memainkan warna. Selain menambah nilai ruang, permainan warna dapat menjadi pembatas maya dan membedakan ruang tamu dengan ruang lainnya.

 

Papan Catur Sebagai Elemen Dekorasi Dinding Ruang Tamu

Panel kayu bermotif kotak-kotak, seperti papan catur, membuat ruang tamu ini lebih menarik. 

 

 

Desain Dapur yang Modern, Simpel, dan Rapi

Semua benda di dapur ini memiliki tempatnya masing-masing. Semua lemari dan laci dibuat serba tertutup. Hasilnya, dapur tampil bersih dan rapi.



Lahan Sempit pun Bisa Jadi Taman Rumah nan Cantik

Jangan biarkan lorong samping rumah sekadar jadi jalur lalu lalang. Manfaatkan, yuk, jadi taman rumah nan indah.







Membuat Taman Air Sendiri? Bisa, Kok

Meski membangun taman termasuk pekerjaan berat, mungkin Anda tertarik membuatnya sendiri. Cari tahu saja peralatan dan perlengkapan yang bisa memudahkan semua itu terwujud. 


Kolam Dalam Rumah Yang Bersih dan Rindang

Bagi siapa saja yang mempunyai taman dengan kolam kecil maupun kolam renang, kendala membersihkan merupakan salah satu penghalang besar dalam perawatan sehari-hari. Daun yang gugur dari tanaman di sekitar kolam kerap kali jatuh ke dalam kolam dan mengotori permukaan air yang ada.
 


Taman Juga Bisa Jadi Pembatas Ruangan

Taman sebagai pembatas antarruang unik juga. Ruang pun bisa jadi sejuk.

 



 


Percantik Ruang Makan Tanpa Membongkar

Partisi dipertahankan, jendela ditambal papan. Furnitur dibuat merapat agar sirkulasi orang lancar. Inilah trik mempercantik ruang makan tanpa membongkar elemen ruang.


Kamar Tidur Sejuk Tanpa AC. Bisa Kok!

Jangan buru-buru pasang AC di ruang tidur! Ada lho solusi lain menyejukkannya. Lebih hemat, ramah lingkungan pula.




4 Lokasi Tempat Tidur yang Salah

Bicara soal kamar tidur pasti berkaitan dengan kenyamanan. Tapi, sudah tahukah Anda bahwa tempat tidur tak bisa diletakkan di sembarang tempat?



Ruang Makan Beraksen Floral Bergaya Retro

Sentuhan floral dengan furnitur retro klasik membuat ruang makan tampil feminin.


Ruang Keluarga untuk Segala Suasana

Ruang keluarga identik dengan tempat untuk berkumpul bersama keluarga dan orang-orang terdekat. Pada sebagian rumah di perkotaan, ruang keluarga difungsikan untuk berbagai kegiatan. 
 

Noda Pada Sofa? Ayo Bersihkan

Sebagai salah satu tempat yang paling sering digunakan di rumah, maka sangat wajar kalau sofa Anda terkena noda.